Lompat ke isi utama
Berita
Kamis Klimis
humas
Malang, 10 Juli 2025 — Dalam upaya menciptakan lingkungan kerja yang bersih, nyaman, dan sehat, Bawaslu Kabupaten Malang melaksanakan kegiatan bersih-bersih kantor dalam rangka program rutin "Kamis Klimis" pada Kamis (10/7/2025).
diskusi hukum
humas
Malang, 9 Juli 2025 — Bawaslu Kabupaten Malang menyelenggarakan kegiatan diskusi hukum dan kepemiluan dengan tema "Netralitas Penyelenggara Pemilu: Aspek Etika dan Hukum", yang berlangsung di Kantor Bawaslu Kabupaten Malang pada Rabu (9/7/2025).
LAW VISIT
humas
Malang, 9 Juli 2025 — Dalam rangka memperkuat pemahaman hukum dan kepemiluan di kalangan akademisi, Bawaslu Kabupaten Malang melaksanakan kegiatan Law Visit ke Universitas Islam Raden Rahmat (UNIRA) Malang pada Rabu (9/7/2025).
Audiensi Pengadilan Agama
humas
Malang, 9 Juli 2025 — Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Malang melaksanakan audiensi dengan Pengadilan Agama Kabupaten Malang pada Rabu (9/7/2025), bertempat di Kantor Pengadilan Agama Kabupaten Malang.
Bersama 1
humas
Malang – Dalam upaya memperkuat sinergi dan meningkatkan kapasitas pengawasan kelembagaan, Bawaslu Kabupaten Malang melaksanakan kegiatan Belajar dan Bersinergi Meningkatkan Kapasitas Pengawasan Arek Bawaslu Malang (BERSAMA) dengan mengusung tema SAKTI