Lompat ke isi utama
Berita
Puadi Minta Penerimaan Laporan Dugaan Pelanggaran Pemilu Dibuat Satu Pintu
humas
Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu Puadi meminta penerimaan laporan pelanggaran pemilu didesain menjadi satu pintu.
Hadiri Evaluasi Pengawasan Daftar Pemilih, Lolly: Bawaslu Terus Lakukan Pengawasan Ketat
humas
Bali, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Anggota Bawaslu Lolly Suhenty mengatakan Bawaslu terus melakukan pengawasan ketat terhadap pemutakhiran daftar pemilih berkelanjutan (DPB) salah satunya melalui uji petik.
Supervisi Tim Kehumasan Bawaslu RI Sebut Senang Berkunjung ke Bawaslu Kabupaten Malang
humas
KEPANJEN, Bawaslu Kabupaten Malang – Staf Humas Bawaslu RI melakukan supervisi kelembagaan terkait monitoring dan evaluasi program kehumasan yang dilakukan di Kantor Sekretarian Bawaslu Kabupaten Malang, Kamis (02/06/2022). Kegiatan ini dihadiri oleh sejumlah dua orang staf bagian kehumasan Bawaslu
Koordinasi dengan 38 Kabupaten/Kota, Bawaslu Jatim Dengar Masukan tentang Aturan Penanganan Pelanggaran
humas
Demi meningkatkan kualitas aturan teknis tentang penanganan pelanggaran, Bawaslu Jatim melakukan rapat koordinasi dengan pengawas pemilu yang tersebar di 38 Kabupaten/Kota, pada Selasa (31/05/2022) di Bangkalan. Anggota Bawaslu Jatim, Muh Ikhawanudin Alfianto menuturkan rapat koordinasi tersebut se
Ekstra Kerja saat Tahapan, Wesly Ingatkan Pegawai Jaga Kesehatan
humas
Kepala Bagian Pengawasan dan Hubungan Antarlembaga, Wesly Simangunsong mengingatkan seluruh Pegawai Bawaslu Jatim untuk menjaga kesehatan jelang dimulainya tahapan Pemilu 2024. Hal ini ia sampaikan saat menjadi Pembina Apel, Senin (30/05/2022). “Sekarang sudah minggu akhir bulan Mei 2022.