Malang – Dalam rangka menjalin sinergitas antar lembaga penegak hukum dan pengawasan pemilu, Bawaslu Kabupaten Malang melaksanakan audiensi dengan Kepala Kejaksaan Negeri Kabupaten Malang pada Selasa, 10 Juni 2025.
Selasa, 3 Juni 2025 — Bawaslu Kabupaten Malang turut berpartisipasi dalam kegiatan diskusi hukum bertajuk "Selasa Menyapa" yang diselenggarakan oleh Bawaslu Provinsi Jawa Tengah secara daring melalui aplikasi Zoom Meeting.
Selasa, 3 Juni 2025 — Bawaslu Kabupaten Malang kembali melanjutkan program penguatan kapasitas internal melalui kegiatan Belajar dan Bersinergi Meningkatkan Kapasitas Pengawasan Arek Bawaslu Malang (BERSAMA) yang telah memasuki episode ketiga.